Tentang Kami

 Hallo perkenalkan nama saya Harik Galuh Putra, Saya merupakan Penulis di blog ini, Saya memulai ngeblog ditahun 2015, kemudian sempat hiatus beberapa lama, hingga akhirnya ketika saya lulus kuliah, saya mencoba menulis kembali. kembalinya saya menulis juga karena, saya mempunyai fokus baru dalam minat membaca buku, makin hari saya makin berkembang, dan pastinya tidak akan mati topik.

sebenernya blog ini akan menyediakan topik yang sangat random, tapi saya yakin akan bermanfaat untuk kalian semua, blog ini akan berkembang juga bisa karena kalian para pembaca, terlebih kalian ingin memberi masukan atau topik kepada saya, jadi saya terbuka lebar oleh hal itu. 

yang pasti apa yang saya tulis, adalah bedasarkan pengalaman saya baik pada saya mendengarkan, melihat, atau merasakan. selamat menyimak Artikel-Artikel saya Terimakasih